Mie Ayam Bangka Sederhana.
You can have Mie Ayam Bangka Sederhana using 20 ingredients and 4 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Mie Ayam Bangka Sederhana
- Prepare 2 genggam of Mie Kuning Basah gepeng.
- You need 3 of Dada Ayam fillet potong kecil.
- Prepare 2 siung of Bawang Merah.
- It's 1 siung of Bawang Putih.
- It's 1/2 sdt of Ketumbar bubuk.
- It's 1/2 sdt of Kemiri bubuk.
- It's 2 sdm of Kecap Manis.
- You need 2 sdt of Kecap ikan.
- It's 2 sdm of Minyak goreng.
- Prepare 5 sdm of Kaldu Ayam Cair siap pakai.
- Prepare 1 liter of Air.
- Prepare 1 blok of Maggi rasa sayuran.
- Prepare 1 sdt of Bawang Bombay bubuk.
- You need 1/2 sdt of Minyak Wijen.
- You need 3 siung of Bawang Merah goreng basah.
- It's 1 cup of Jamur merang belah 2.
- It's 2 sdt of Kecap Asin.
- You need 1 sdt of Jintan bubuk.
- Prepare 10 butir of Bakso Sapi.
- Prepare secukupnya of Garam & Lada.
Mie Ayam Bangka Sederhana step by step
- MARINASI AYAM: Tumis 2 bawang merah & 1 bawang putih hingga stengah matang. Dalam wadah terpisah campurkan potongan ayam bersama tumisan bawang, bumbu-bumbu bubuk, 2 sdt kecap ikan, kecap asin & 2 sdm kecap manis. Aduk rata & simpan sehari semalam dalam kulkas. Esoknya tumis ayam dengan minyak hingga ayam matang. Tambahkan irisan jamur, kecap manis, garam & lada sesuai selera. Bubuhi minyak wijen beberapa tetes bila suka..
- Membuat MIE: tumis bawang goreng basah (tidak sampai kering) bersama 1 sdt kecap ikan, garam & lada sedikit. Campurkan mie basah dengan tumisan & panaskan diatas api kecil (bukan di goreng /ditumis). Untuk membuat mie empuk, rendam sebentar didalam kuah..
- Membuat KUAH: Rebus 1 liter air bersama 2 sdm minyak bekas menumis ayam & 2 sdt kecap ikan, bawang bombay bubuk, jintan bubuk, minyak wijen, garam, lada & maggi blok. Setelah dirasa cukup matang masukkan bakso. Rebus hingga bakso sedikit empuk. Sajikan hangat bersama mie & ayamnya..
- Tumisan ayam bisa dibuat lebih untuk stock. Simpan dalam wadah tertutup rapat dalam pendingin..