How to Prepare Tasty Toping Cwie Mie (Ayam Giling)

Delicious, fresh and tasty.

Toping Cwie Mie (Ayam Giling).

Toping Cwie Mie (Ayam Giling) You can cook Toping Cwie Mie (Ayam Giling) using 14 ingredients and 6 steps. Here is how you cook it.

Ingredients of Toping Cwie Mie (Ayam Giling)

  1. Prepare 500 gr of fillet paha.
  2. It's 2 sdm of air jeruk nipis.
  3. Prepare Sejempol of jahe, digeprek.
  4. Prepare 2 siung of bawang putih, digeprek.
  5. Prepare Secukupnya of minyak gr utk menumis.
  6. It's of ๐ŸŒ  Bumbu :.
  7. It's 5-6 siung of bawang putih, dicincang halus.
  8. Prepare Seruas of jari jahe, digeprek.
  9. It's 1 sdm of kecap asin.
  10. It's 1 sdt of minyak wijen.
  11. You need Secukupnya of garam.
  12. It's Secukupnya of merica.
  13. Prepare Secukupnya of gula.
  14. Prepare Secukupnya of kaldu bubuk (jamur/ayam).

Toping Cwie Mie (Ayam Giling) step by step

  1. Didihkan air secukupnya. Rebus ayam yang sudah dicuci bersih, tambahkan bw putih dan jahe geprek. Masak dengan api kecil - sedang sampai ayam matang. Matikan kompor, angkat ayam, tiriskan. Kuah bekas rebusan jangan di buang, nanti bisa dipakai untuk kuah kaldu / mie..
  2. Potong2 ayam yg sudah direbus, kmdn cincang halus. Saya menggunakan Chopper utk menggilingnya..
  3. Siapkan wajan, beri minyak secukupnya. Tumis jahe dan bawang putih hingga harum. Tambahkan daging ayam cincang, aduk rata. Bumbui kecap asin, garam, merica, gula dan kaldu bubuk. Masak hingga ayam mengering seperti abon. Terakhir tambahkan minyak wijen, aduk rata. Koreksi rasa. Perhatikan pengaturan apinya supaya tidak cepat gosong..
  4. Siap digunakan utk toping mie, bubur atau nasi. ๐Ÿ˜‰๐Ÿ˜Š.
  5. Note : ๐Ÿ”ผ Ayamnya bisa direbus dulu maupun tidak. - Kalau saya ayamnya direbus dulu sebelum di cincang, karena kuahnya mau dipakai utk kuah mie ๐Ÿ˜Š - Kalau ayamnya tidak direbus, ayam langsung dicincang/giling, kmdn tumis dgn bumbu hingga matang. ๐Ÿ”ผHalus kasarnya ayam cincang tergantung selera, disesuaikan saja. ๐Ÿ”ผKalau menginginkan toping yang agak basah, tumisan ayamnya bisa ditambahkan daun bawang / bw prei iris halus secukupnya..
  6. Untuk resep cwie mie ala rumahan bisa cek di link berikut (lihat resep).