Mie Ayam (Bumbu Topping Mie Ayam).
You can cook Mie Ayam (Bumbu Topping Mie Ayam) using 9 ingredients and 10 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Mie Ayam (Bumbu Topping Mie Ayam)
- It's 1/2 kg of daging ayam bagian dada (pake ceker, kepala dll jg sip).
- You need of Bawang merah.
- You need of Bawang putih.
- You need of Empon2 (sereh, jahe, Laos, daun jeruk, daun salam, kunyit).
- You need of Kecap manis (boleh juga tambah gula merah, tp aku skip).
- It's of Kemiri.
- You need secukupnya of Garam, gula dan kaldu jamur.
- You need secukupnya of Minyak goreng.
- Prepare secukupnya of Air.
Mie Ayam (Bumbu Topping Mie Ayam) instructions
- Cuci ayam hingga bersih, rebus hingga mendidih, jangan buang air rebusannya.
- Potong dadu daging ayam.
- Haluskan bawang merah, bawang putih, kunyit, sedikit garam gula).
- Panaskan minyak, masukan bumbu halus, sereh, jahe, Laos yang digeprek, bersama daun jeruk dan kain salam.
- Setelah bumbu harum, masukan daging, aduk2 kemudian tambahkan air kaldu (rebusan daging ayam tadi).
- Tunggu mendidih, tambahkan kaldu jamur. Koreksi rasa.
- Topping bumbu mie ayam, siap disajikan.
- Untuk buat mie ayam ya, aku tinggal rebus mie, kemudian tambahkan topping mie ayam beserta kuahnya.
- Jadi deh mie ayam simple, tinggal nambah saos pedas kalo suka pedas.
- Kalo si anak wedok yg baru dua tahun, cukup mie dan topping saja sudah seneng dan Doyan banyak.